Senin, 13 Juli 2015

RPP 13 MINGGU KE-13 UH 3



RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan      : SMK Teknik Bangunan
Kelas / Semester          : X / I
Mata Pelajaran            : Mekanika Teknik
   Topik                           : Menganalisis macam- macam  gaya dalam struktur bangunan
Pertemuan ke              : 13 UH 3
Alokasi Waktu            : 3 x 45 menit

A.    Kompetensi Inti
KI 3     :  Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4     :  Mengolah,  menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

B.     Kompetensi Dasar

3.1       Menganalisis macam- macam  gaya dalam struktur bangunan
4.1       Menalar macam-macam gaya dalam struktur bangunan



C.    Indikator Pencapaian Kompetensi
Kognitif
a)   Siswa dapat Memahami dan Menganalisis macam-macam  gaya dalam  struktur bangunan
b)   Siswa  dapat memahami dan menganalisis Kestabilan struktur ; menyeluruh, hubungan, kekuatan dan kekakuan elemen
c)   Siswa dapat memahami dan menganalisis Pengenalan pendekatan permodelan beban

D.    Kegiatan Pembelajaran
Uraian kegiatan pembelajaran
Metode
Waktu
Media
  Kegiatan Pendahuluan
a.       Mengelola kelas
b.      Salam pembuka
c.       Membaca do’a
d.      Absensi
e.       Membangkitkan  motivasi siswa
f.       Melakukan apersepsi dan memberikan penguatan sekaligus menunjukkan salah satu sikap yang harus dimilki oleh seorang yang beragama.

B.     Kegiatan Inti
- Guru memberikan waktu siswa untuk mengulang dan menghafal mata pelajaran yang akan di ujiankan.
- Guru memberikan soal ujian kepada siswa dan siswa mengerjakan lembaran soal yang diberikan.
C   Kegiatan Penutup
- Guru mengumpulkan kertas lembar jawaban siswa.



























15 menit









100 menit




10 menit












  Modul mekanika teknik
























E.     Soal
1.         Sebutkan akibat dari gaya exsternal pada struktur?                             ( bobot 10 %)

2.         Jelaksan Definisi dari hal berikut :
a.         gaya normal
b.         gaya geser
c.         gaya lentur?                                                                                          ( bobot 40 %)

3.         Jelaskan Klasifikasi struktur bardasarkan material pembentuknya Jelaksan Definisi dari hal berikut :
d.         kestabilan
e.         kukakuan
f.          kekuatan                                                                                               ( bobot 25 %)

4.         Sebutkan macam macam pemodelan beban pada struktur bangunan dan di jelaskan ?                                                                                                          ( bobot 25%)

F.         Jawaban

1.         timbulnya gaya internal di dalam struktur. Gaya internal yang paling umum adalah berupa gaya tarik, tekan, lentur, geser, torsi dan tumpu. Pada gaya internal selalu berkaitan dengan timbulnya tegangan dan regangan

2.         Gaya normal adalah gaya yang bekerja sejajar dengan sumbu memanjang balok atau batang . gaya ini dapat mengakibatkan balok tertekan atau tertarik tergantung pada arah gaya
Gaya geser adalah gaya yan bekerja tegak lurus terhadap sumbu memanjang balok atau batang.
Gaya lentur adalah gaya lentur yang bekerja pada suatu balok atau batang. Besarnya gaya lentur pada  suatu  titik sama dengan  gaya di kali jarak etrhadap titik yerebut



3.        
a.         kestabilan.
konsep kestabilan struktur seperti sebuah bola yang berada pada suatu tempat dengan keadaan tertentu. Pada gambar pertama di atas, keadaan a menunjukkan keadaan yang stabil, Konsep ini dapat diterapkan pada kolom atau shearwall yang merupakan struktur utama penopang gedung.


b.         kestabilan.
konsep kestabilan struktur seperti sebuah bola yang berada pada suatu tempat dengan keadaan tertentu.
Konsep ini dapat diterapkan pada kolom atau shearwall yang merupakan struktur utama penopang gedung.
c.         kekuatan.
Syarat kekuatan encakup seluruh elemen struktur, baik pelat, kolom, balok, dan shearwall. Cara mengeceknya pun sesuai dengan perilaku elemen-elemen tersebut. Misalnya kolom,a.
4.
1. Beban Mati (Dead Loads)
Beban mati adalah segala sesuatu bagian struktur yang bersifat tetap, termasuk dalam hal ini berat sendiri struktur.Sebagai contoh adalah berat sendiri balok, kolom, pelat lantai dan dinding. Contoh la adalah atap, dinding, jendela, plumbing, peralatan elektrikal, dan lain sebagainya.
2. Beban Hidup (Live Loads)
Beban hidup adalah semua beban yang bersifat dapat berpindah-pindah (beban berjalan), atau beban yang bersifat sementara yang ditempatkan
3. Beban Gempa (Earthquake Loads)
Beban gempa adalah beban yang bekerja pada suatu struktur akibat dari pergerakan tanah yang disebabkan karena adanya gempa bumi (baik itu gempa tektonik atau vulkanik)
4. Beban Angin (Wind Loads)
1.         Beban angin adalah beban yang bekerja pada suatu struktur, akibat pengaruh struktur yang mem-blok aliran angin, sehingga energi kinetic angin akan dikonversi menjadi tekanan energi potensial, kecepatan udara, sudut luas angin, bentuk dan kekakuan struktur, dan faktor-faktor yang lain   






G.        DAFTAR PUSTAKA
Ariestadi, Dian, 2008, Teknik Struktur Bangunan Jilid 2 untuk SMK, Jakarta :   Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.



Diketahui/Disahkan                                                                          Guru yang Bersangkutan
Kepala Sekolah                                  



 (…………………...)                                                                              (Febrieco Seiger)
NIP :                                                                                                    NIM : 1101859/2011

Tidak ada komentar:

Posting Komentar